Centro Software. Sebelumnya saya telah menjelaskan mengenai software tune up alternatif selain tune up utilities yakni advanced system care. Kini saya akan bahas mengenai software lainnya yakni glary utilities yang tidak kalah bagus, gratis (bukan trial) tapi juga bisa diupgrade menjadi pro untuk meningkatkan kinerjanya. Seperti yang lain, sistem yang digunakan untuk memperbaiki, mempercepat, mengelola dan menjaga komputer anda. Hampir semua fitur tune up utilities ada disini jadi bisa dikatakan glary mengadopsi tune up utilities.

Beberapa fiturnya antara lain:
- Perbaikan otomatis di background
- Memperbaiki aplikasi eror
- Memblok spyware, trojan, adware dll
- Mengoptimasi windows
- Dan ini secara subjektif, glary mampu memcari eror lebih detail daripada tune up utilities karena biasanya setelah saya tune up lalu saya gunakan glary maka masih ditemukan file eror / junk file dihasil pencarian.
- Kelamahannya adalah, tune up yang dilakukan glary cukup lama dibanding tune up software yang lain


glary, tune up, utilities, 2.23, centro, bisnis online software gratis


Software ini silahkan anda coba, sebagai alternatif bila anda selalu kurang puas dengan kinerja komputer anda. O ya, disini saya sediakan cracknya agar anda bisa mengupgradenya menjadi versi PRO.